Bersinergi Dengan Posko Gotongroyong Bhabin Desa Keramas Polsek Blahbatuh Atensi Kegiatan Traching dan Penyemprotan Desinfektan

Polda Bali-Polres Gianyar- Polsek Blahbatuh, Bhabinkamtibmas merupakan anggota kepolisian yang ditugaskan untuk membina keamanan dan ketertiban di suatu Desa binaannya serta didalam instansi kepolisian sebagai penyambung lidah untuk menyampaikan kebijakan pimpinan kepada warga masyarakat.

Hal tersebut dikatakan Aipda I Made  Artika  selaku Bhabinkamtibmas Desa Keramas Polsek Blahbatuh merupakan bagian Polres Gianyar,  Selasa 6/4/2021 pukul 09.00 wita.

Bertempat dirumah Gusti Made Konci yg terpapar Covid 19 dengan alamat Banjar Lodpeken  Desa Keramas ,Kecamatan Blahbatuh, Kab Gianyar Bhabinkantibmas Desa Keramas AIPDA I MD ARTIKA , atensi kegiatan Trenching dan Penyemprotan Disintektan terhadap keluarga terkonfirmasi Positif Covid 19.

Pelaksanaan Petugas Trencing Desa Keramas antara lain Waka Posko terpadu Personil Posko terpadu Covid 19 Desa Keramas ( Tim Pencegahan ,Tim Penangan dan Tim Pendukung ) monitor kegiatan Rapit anti gen dari Tim Puskesmas Blahbatuh 1 berserta tim Tracer kepada keluarga I Gusti Made Konci yang terpapar Positif Covid 19 dengan tetap memberikan himbauan tentang Protokol Kesehatan 5 M ( Memakai Masker, Mencuci Tangan, Menjaga Jarak, Membatasi Mobilitas, Menjauhi Keramaian ) sebagai upaya mencegah dan memutus rantai penyebaran Virus Covid 19.

Adapun warga yang terpapar  Covid 19 I Gusti Made Konci Banjar Lodpeken Desa Keramas, isolasi di rumah Sakit Ari Canti

Adapun Keluarga yang di Traching dan di Rafid Antigen / Swab Antigen Jero Nyoman Soko, Perempuan, Alamat : Lodpeken Desa Keramas dengan hasil  Negatif, Ni Kt Septiari,SE Perempuan alamat Banjar Lodpeken Desa Keramas
Dengan hasil Negatif, Pande Kt alit Susanti, Peremouan Alamat Banjar Lodpeken Desa Keramas dengan hasil Negatif, I Md Artaha semadi permpuan
Alamat Banjar Lodpeken Desa Keramas dengan hasil Negatif,  I .G.A.Wahyuni putri Utami, Perempuan
Alamat Banjar Lodpeken Desa Keramas dengan hasil Negatif,  Gst Ayu Kusuma Ratna Dewi Jenis kelamin  Perempuan, Banjar Lodpeken Desa Keramas
Dengan hasil Negatif, Nama : I Gst Kt Adi Semadi Jenis kelamin Laki laki
Alamat Banjar Lodpeken Desa Keramas
Dengan hasil Negatif

Selama kegiatan rapid anti gen dan Penyemprotan Desinfektan dapat berjalan dengan aman dan nyaman situasi kondusif. Jelas Artika.

Hal senada juga disampaikan Kapolsek Blahbatuh Polres Gianyar AKP Yoga Widyatmoko. S.I.K. saat dikonfirmasi melalui WA Pribadinya,
“Kepada masyarakat agar bersama-sama menjaga keamanan dari lingkup wilayah yang terkecil dan berharap masyarakat bisa mengamankan lingkungannya dan tingkatkan kewaspadaan,”

“Menjaga stabilitas keamanan Desa yang tetap kondusif di wilayah hukum Polsek Blahbatuh, para Bhabin diharapkan selalu turun ke Desanya masing masing untuk melaksanakan pembinaan dan mengajak warga menciptakan keamanan agar tetap kondusif,”  ujar AKP Yoga Widyatmoko. Sik.”

Be the first to comment

Leave a Reply

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.